"WANASARI BERSEMI" SELAMAT DATANG DI SITUS RESMI DESA WANASARI, MELAYANI SEPENUH HATI DAN PROFESIONAL JAM OPRASIONAL/PELAYANAN MASYARAKAT DI KANTOR PERBEKEL DESA WANASARI DARI PUKUL 08.00 - 14.00 WITA

Artikel

Kegiatan Bhakti Sosial Dalam Rangka Bulan Bung Karno Tahun 2024

26 Juni 2024  Gde Made Erbin Nurhaidi  217 Kali Dibaca  Program Kerja

Wanasari, 26/6/2024

Peringatan Bulan Bung Karno Tahun 2024 di Desa Wanasari dilaksanakan dengan melakukan Bakti Sosial yaitu memberikan santunan berupa Paket Sembako kepada warga Lansia, Difabel dan Penderita Sakit.

Paket sembako tsb berisikan kebutuhan pokok sehari2 seperti beras, minyak goreng dan telur.

Sebelum pemberian paket sembako diadakan diskusi dengan Perbekel, Ketua BPD dan Kepala Kewilayahan (Kawil) se-Desa Wanasari sebagai penentu agar bantuan sembako diterima oleh warga yang di anggap layak menerima dan tepat sasaran.

Kegiatan Bhakti Sosial pembagian 20 paket sembako kali ini dilaksanakan dengan cara sederhana dan langsung mendatangi rumah warga penerima.

Bersama Kawil, Ketua BPD, Perbekel dan Bimas Desa Wanasari turut serta mendampingi. Kegiatan kali ini yang dimulai pukul 09.300 wita hingga berakhir pukul 11.30 wita.

Harapan Pemdes Wanasari semoga kegiatan ini berdampak positif dan bermanfaat bagi penerima paket bantuan.

Di tahun yang akan datang, akan dilakukan kegiatan yg bervariasi supaya Hari Bulan Bung Karno dirasakan manfaatnya.

;

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Pemerintah Desa

 Agenda

Belum ada agenda

  Sinergi Program

  Statistik

 Komentar

 Media Sosial

  Statistik Pengunjung

  • Hari ini : 71
    Kemarin : 238
    Total Pengunjung : 38,417
    Sistem Operasi : Unknown Platform
    IP Address : 3.16.50.164
    Browser : Mozilla 5.0