Pemasangan Baliho APBDesa di Wanasari, Wujud Transparansi dan Akuntabilitas Pemerintahan Desa
Danyuh Dekorasi, Sentra Kreativitas dan Ekonomi Kreatif di Desa Wanasari
Rembug Stunting di Desa Wanasari Bahas Evaluasi dan Upaya Penurunan Angka Stunting
Musyawarah Desa Wanasari Bahas Laporan dan Perekrutan Pengurus Baru BUMDes
Pemerintah Desa Wanasari Gelar Bulan Bahasa Bali VII Tahun 2025
Berita Desa
-
Wanasari, 15 April 2025
Pemerintah Desa Wanasari melaksanakan kegiatan pelepasan baliho realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDesa) Tahun Anggaran 2024, sekaligus pemasangan baliho APBDesa Tahun Anggaran 2025, yang berlokasi di depan Kantor Desa Wanasari.
Langkah ini merupakan bagian dari komitmen Pemerintah Desa dalam mewujudkan tata kelola pemerintahan yang transparan dan akuntabel. Melalui pemasangan baliho ini, masyarakat dapat melihat secara langsung rincian realisasi anggaran tahun sebelumnya serta rencana penggunaan anggaran ...
-
Wanasari, 21 Maret 2025 – Pemerintah Desa Wanasari menggelar acara Rembug Stunting yang berlangsung di ruang rapat kantor desa. Kegiatan ini dimulai pukul 09.30 WITA dan berakhir pada 11.20 WITA, dengan dihadiri oleh berbagai pemangku kepentingan terkait, termasuk Ketua Badan Permusyawaratan Desa (BPD), Pendamping Desa, Perangkat Desa, Kepala Kewilayahan se-Desa, Bidan Desa, Tim Pelaksana Kegiatan (TPK), Guru PAUD dan TK Dharma Santhi, Kader Posyandu, KPM, PKB, serta perwakilan dari PKK.Dalam rembug kali ini, Ketua BPD memimpin jalannya ...
-
Wanasari, 19 Maret 2025 – Pemerintah Desa Wanasari menggelar Musyawarah Desa (Musdes) dengan agenda penting terkait pengelolaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Buwana Mesari. Acara yang berlangsung di ruang rapat kantor desa ini dimulai pukul 09.30 hingga 11.45 WITA dan dihadiri oleh berbagai elemen masyarakat serta pihak terkait.Musdes dibuka oleh Perbekel Desa Wanasari dan dihadiri oleh Ketua dan Anggota BPD, Pendamping Desa, Kelihan Adat se-Desa, Ketua LPM, Pekaseh se-Desa, Ketua TP-PKK Desa, Pengurus BUMDes Buwana Mesari, serta Perangkat ...
-
Wanasari, Senin 17 Februari 2025 – Pemerintah Desa Wanasari sukses menyelenggarakan Bulan Bahasa Bali VII Tahun 2025 dengan tema tahun ini **Jagat Kerthi**, Jagra Hita Samasta. Acara ini bertujuan untuk melestarikan bahasa, sastra, dan budaya Bali di tengah masyarakat.
Salah satu rangkaian kegiatan yang diadakan adalah lomba Masatua Bali tingkat SD, yang diikuti oleh delapan peserta dari SD Negeri 1 Wanasari. Para peserta membawakan cerita rakyat Bali yang sarat akan nilai-nilai budaya ...
-
Pada Jumat, 7 Februari 2025, Pemerintah Desa Wanasari menggelar Musyawarah Desa Khusus (Musdesus) yang membahas pelaporan keuangan dan aset Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Buwana Mesari.
Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA ini dibuka secara resmi oleh Perbekel Desa Wanasari dan dihadiri oleh Inspektur Kabupaten Tabanan, Camat Tabanan, Inspektorat Tabanan, Bendesa Adat Wanasari, Pengawas BUMDes, Pendamping Desa, Ketua dan Anggota BPD, serta LPM beserta anggota.
Dalam musyawarah ini, berbagai aspek terkait transparansi ...
-
Wanasari, 8 November 2024 — Focus Group Discussion (FGD) dengan topik "Pengelolaan Keuangan dan Aset Desa" yang menghadirkan pemapar materi dari Inspektorat Kabupaten Tabanan,
berlangsung dengan sukses di ruang rapat Kantor Desa Wanasari, Jumat pagi (8/11/2024). Acara ini dimulai pada pukul 09.00 WITA dan berakhir pada pukul 10.30 WITA.
FGD dihadiri oleh perangkat dari dua desa, yakni Desa Wanasari dan Desa Sesandan. Dalam kesempatan ini, Inspektorat Kabupaten Tabanan memberikan pemahaman mendalam mengenai ...
-
Wanasari, 4 November 2024 - Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Kabupaten Tabanan menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) untuk mengevaluasi capaian progres Entri Hasil Data Warga (EHDW) di Desa Wanasari. Rakor ini berlangsung di ruang rapat Kantor Desa Wanasari dari pukul 09.20 WITA hingga 11.00 WITA.
Pertemuan ini dihadiri oleh Perbekel Desa Wanasari, Staf dari Kecamatan Tabanan, Tim Ahli Pemberdayaan Masyarakat (TAP-PM), Kepala Seksi Pemberdayaan Masyarakat dan Otonomi (KASI PMO), Pendamping Desa, serta Kader Pemberdayaan Manusia (KPM) dari ...
-
Desa Wanasari, 28 Oktober 2024 – Pemerintah Desa Wanasari menyelenggarakan kegiatan “Pendampingan Integrasi Layanan Primer (ILP)” di ruang rapat Kantor Desa Wanasari bersama dengan Puskesmas Tabanan II.
Acara ini berlangsung dari pukul 08.30 hingga 11.30 WITA dengan agenda penguatan peran layanan kesehatan primer di tingkat desa serta peningkatan partisipasi masyarakat dalam Musyawarah Masyarakat Desa (MMD).
Kegiatan ini dihadiri oleh BPD Desa Wanasari diwakili anggota, Sekretaris Desa, Ketua Lembaga ...
-
Wanasari, 4/8/2024
Sore ini Minggu, 4 Agustus 2024, pukul 03.00 wita, Pemdes Wanasari Bersama Puskesmas Tabanan II mengadakan kegiatan penyuluhan dan pelatihan khusus untuk remaja putri di Ruang Rapat Kantor Desa Wanasari.
Acara ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan kesehatan reproduksi dan kebiasaan hidup sehat di kalangan remaja putri.
Narasumber yang didatangkan oleh Puskesmas Tabanan II yaitu, dr. Kevin Alvaro Handoko dan Dwi Nursaputri, yang memberikan materi mengenai pentingnya menjaga organ ...
-
Wanasari, 26/7/2024
Acara "Koordinasi Persiapan Acara 17 Agustus 2024" menjadi momen penting untuk memastikan perayaan Hari Kemerdekaan Indonesia tahun ini berjalan dengan lancar dan meriah.
Dalam pertemuan ini dihadiri oleh Ketua BPD, Perbekel dan Perangkat Desa, Ketua LPM, Bendesa Adat, Bimas, Kelihan Adat 5 Banjar, Ketua TP.PKK, Kepala Sekolah SDN 1 Wanasari, TK Dharma Santhi dan KB Planet Kid’s Wanasari. Terkait berkumpul untuk menyusun rencana detail, mulai dari pemilihan lokasi, hingga pengaturan jadwal acara.
Diskusi intensif dilakukan ...